Tujuan dari hukuman adalah untuk membina dan memperbaiki sehingga terciptalah kehidupan yang harmonis dan stabil. Proses hukum haruslah mengedepankan aspek kemanusiaan terlebih lagi masalah pidan…
Penelitian oleh Sri Oktavianti Porosi “Pembuktian Kerugian Keuangan Negara Pada Tindak Pidana Perjalanan Dinas Fiktif Oleh Anggota DPRD”. Tujuan dari penelitian ini adalah :1) Untuk menganali…
Dalam suatu peristiwa pidana adalah sangat penting menemukan hubungan antar pelaku dalam menyelesaikan suatu tindak pidana, yakni bersama-sama melakukan tindak pidana; Seorang mempunyai kehendak …
Banding adalah merupakan salah satu bentuk upaya hukum yang dapatditempuh oleh para pihak yang sedang menjalani proses hukum setelah adanya putusan pada tingkat pengadilan pertama atau pada tingk…
Kejahatan dunia maya atau cyber crime telah menjadi kasus populer yang cukup serius bagi masyarakat dan para penegak hukum tak terkecuali kejahatan yang terjadi pada jasa penyiaran siaran televis…
Dalam menjalankan jabatan sebagai seorang notaris, notaris yang telah mendapatkan SK dari departemen hukum dan hak asasi manusia dinyatakan sudah sah dalam menjalankan jabatan. SK yang telah dite…
Setiap orang berhak mendapatkan perawatan kesehatan sesuai dengan standar pelayanan kesehatan. Penghentian tindakan medis merupakan salah satu bentuk ketidakadilan dalam pelayanan kesehatan jika ti…
Dalam menjalankan fungsi pelayanan publik, Pemerintah Daerah sebagai perpanjangan tangan dari Pemerintah Pusat berdasarkan desentralisasi memberikan hak otonom dalam kerangka Negara Kesatuan kepada…
Kepailitan merupakan isu yang sangat penting dalam perekonomian setiap negara. Kepailitan diatur dalam Undang-undang Nomor 37 Tahun 2004 tentang Kepailitan dan Penundaan Kewajiban Pembayaran Utang …