Karya Ilmiah
TESIS (2952) - Kewenangan Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) Dalam Melakukan Pemeriksaan Investigatif Terhadap Pengelolaan Penerimaan Zakat Oleh Badan Amil Zakat Nasional (BAZNAS)
Pengelolaan zakat di Indonesia secara nasional telah dilakukan oleh BAZNAS,
lembaga non-struktural yang dibentuk oleh Pemerintah. Dalam perjalanannya,
BAZNAS tidak luput dari kasus penyelewengan dana zakat. Adanya beberapa
kasus terkait penyelewengan zakat ini membuat beberapa pihak meminta kepada
BPK untuk melakukan pemeriksaan investigatif terhadap dana zakat yang
diterima oleh BAZNAS yang pada akhirnya beberapa pihak juga mempertanyakan
posisi dana zakat yang dikelola oleh BAZNAS dalam keuangan negara.
031424153003 | 2952 | Ruang Tesis | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain