Karya Ilmiah
TESIS (2151) - Status Penguasaan Tanah Oloran (Studi Kasus Kelurahan Berkas Kecamatan Teluk Segara Kota Bengkulu)
Terhadap banyaknya tanah oloran yang timbul di sekitar wilayah
Pantai Berkas, maka harus diteliti siapakah yang berhak untuk menguasai
tanah oloran tersebut. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui status
penguasaan tanah oloran yang terletak di Kelurahan Berkas Kecamatan
teluk Segara Kota Bengkulu, langkah-langkah yang dilakukan oleh warga
masyarakat untuk memperoleh hak atas tanah terhadap tanah oloran di
Kelurahan Berkas Kecamatan teluk Segara Kota Bengkulu.
Kata Kunci : tanah oloran, status penguasaan, hak atas tanah
031214253020 | 2151 | Ruang Tesis | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain