Salah satu tahap dalam jaminan fidusia adalah penghapusan jaminan fidusia yang bertujuan untuk menciptakan tertib administrasi. Namun pada praktiknya, terdapat ketidakseimbangan angka pendaftaran j…
Globalisasi telah mendorong pertumbuhan pesat industri otomotif di Indonesia melalui peningkatan produksi, inovasi, dan permintaan kendaraan, namun perkembangan ini juga menimbulkan tantangan baru,…
Hubungan antara orang tua dan anak berdasarkan ketentuan dalam Hukum Islam adalah hubungan darah yang termaktub dalam Kitab Al-Arba’in An-Nawawiyah. Hubungan darah tersebut memiliki kedekatan seh…
Pengangkatan anak tanpa penetapan Pengadilan Agama menimbulkan berbagai akibat hukum baik dari segi perlindungan hukum anak angkat maupun bagian waris yang didapatkan oleh anak angkat. Hal ini memp…
Indonesia sebagai salah satu negara kepulauan terbesar di dunia yang memiliki potensi wisata bahari yang beragam. Kegiatan pengangkutan laut semakin banyak digunakan untuk memenuhi kebutuhan masyar…
Dengan adanya perkembangan teknologi yakni berupa internet, menyebabkan suatu karya dapat dengan mudah diunggah dan diakses oleh banyak orang, sehingga tak heran apabila terdapat banyak karya potre…
Putusan Komisi Pengawas Persaingan Usaha (KPPU) Nomor 15/KPPU-I/2023 menjadi kajian penting dalam hukum persaingan usaha di Indonesia, khususnya terkait dugaan pelanggaran Pasal 19 huruf c Undang-U…
Salah satu bentuk hak yang bisa dikuasai oleh subjek hukum adalah hak atas tanah. Hak atas tanah perlu untuk dimiliki oleh subjek hukum agar dapat menggunakan atau memanfaatkan tanah yang dihak…
Bank merupakan lembaga intermediasi yang mengelola dana masyarakat dengan cara mengimpun dan menyalurkan dana tersebut. Kegiatan bank dalam menyalurkan dana masyarakat dapat melalui penyaluran kred…
The rapid development of emulation technology has provided opportunities for gamers to access and play video game software without the original platforms. However, this convenience often facilitate…