Pada Tesis ini dilatar belakangi oleh adanya Perubahan Iklim yang disebabkan oleh emisi Green House Gasses (GHG) berlebihan selama berpuluh-puluh tahun terutama disebabkan oleh revolusi industry. D…
Rusaknya lingkungan hidup dalam konflik bersenjata menjadi suatu permasalahan yang perlu diperhatikan. Potensi skala kerusakan yang diakibatkan oleh konflik bersenjata sangatlah besar mengingat per…
Peningkatan aktivitas manusia secara global membawa dampak meningkatkanya kebutuhan energi dalam menjalankan roda kehidupan. Penggunaan sumber energi fosil ini berimplikasi besar terhadap lingkunga…
Judul skripsi ini adalah “Sanksi Administratif Terhadap Pelanggaran Perizinan di Bidang Lingkungan dengan Berlakunya Undang-Undang Nomor 11 Tahun 2020 tentang Cipta Kerja” yang menggunakan me…
Tesis ini membahas perihal Kebijakan hukum Pidana Lingkungan dengan Berlakunya Undang-Undang Cipta Kerja. terdapat perubahan berkaitan lingkungan hidup menjadi Undang-Undang Ciptaker memakai konsep…
Penelitian ini membahas mengenai Problematika Hukum Penerbitan Izin Lingkungan dengan Berlakunya Fiktif Positif. Penelitian ini adalah penelitian hukum yuridis normatif yang menggunakan pendekata…
Penelitian ini membahas perihal pemberian hak prioritas kepada BUMN, BUMD, dan BUMDes dalam menggunakan sumber daya air untuk kebutuhan usaha termasuk untuk mengusahakan AMDK Penelitian ini mengkaj…
Corporate Social Responsibility merupakan konsep yang dikenal dalam dunia bisnis sebagai bentuk kepedulian perusahaan terhadap masyarakat. CSR secara intenasional diatur sebagai sukarela perusaha…
Sanksi administratif pembuangan sampah rumah tangga dan sampah spesifik di sungai Kota Surabaya merupakan salah satu bentuk penegakan hukum lingkungan hidup. Legitimasi sebagai unsur utama dalam pe…