Dalam Undang Undang Hak Cipta telah diatur Lembaga Manajemen Kolektif sebagai suatu lembaga yang bertugas dan berwenang untuk mendistribusikan royalti kepada pencipta lagu. Dalam proses pendistribu…
Mediasi merupakan salah satu bentuk penyelesaian permasalahan hubungan industrial di luar pengadilan. Mediator merupakan penengah dari pelaksanaan mediasi tersebut yang dimana merupakan media penen…
Tesis ini berjudul “Pemindahan Ibu Kota Negara Sebagai Pusat Pemerintahan Dalam Perspektif Perbandingan Konstitusi” yang terdiri dari dua rumusan masalah yakni Pertama, konstitusionalitas pemin…
Penelitian ini berjudul “Insentif Pajak Penjualan atas Barang Mewah Terhadap Kendaraan Bermotor Roda Empat Hemat Energi” yang memiliki masalah terkait ratio legis dikeluarkannya insentif pajak …
Saat ini tidak sedikit wajib pajak yang melanggar ketentuan perpajakan disebabkan ketidaktahuan, kelalaian, kurangnya pemahaman terhadap ketentuan pajak, maupun atas dasar kesengajaan. Pelanggaran …
Tidak dapat dipungkiri bahwa Pandemi COVID-19 memberikan dampak yang cukup luar biasa dalam kegiatan ekonomi di berbagai wilayah maupun negara di dunia, salah satunya di Indonesia. Di masa sulit se…
Non-Fungible Token merupakan salah satu jenis Aset Kripto. Potensi Pajak pada Non-Fungible Token timbul akibat adanya potensi keuntungan yang didapatkan seseorang dari Non-Fungible Token juga dapat…